Cara Membuat Tulisan Berjalan di Delphi

 

 
- pertama-tama masuk di program delphi

- pilih dan masukkan label di dalam form

- ganti caption label sesuai keinginan
- pilih timer yang ada didalam system
- atur seperti yang ada pada gambar



-selanjutnya double klik timer-nya kemudia ketik perintah seperti berikut:
procedure TForm1.Timer1Timer(Sender: TObject);
begin
n:=n+1;
if n> Length(tulisan) then n:=1;
label1.Caption:=copy(tulisan,1,n);
end;
-ikuti seperti pada gambar



-setelah itu dibagian Object Inspector klik interval kemudian ganti dengan angka yang lebih kecil, contohnya 500 seperti pada gambar
-kemudian minimize Unit1.pas-nya lalu double klik labelnnya
-tulis perintah mulai dari bawah kata 'var' seperti berikut:


var
  Form1: TForm1;
  jeda:integer=300;
  tulisan:string='FADHIL M HADINI';
  n:integer;


implementation

{$R *.dfm}
procedure delay(t:Longint);
var mulai, selesai:Longint;
begin
mulai:=GetTickCount;
repeat
Application.ProcessMessages;
selesai:=GetTickCount;
until(selesai-mulai)>=t;
end;

- ikuti seperti dapa Gambar

-Lanjutkan pengetikan perintah di bagian bawahnya dengan perintah seperti berikut:
procedure TForm1.Label1Click(Sender: TObject);
begin
label1.caption:='';
delay(jeda);
for n:=1 to length(tulisan) do
begin
label1.Caption:=copy(tulisan,1,n);
delay(jeda);
end;

-Ikuti seperti pada gambar



-nah, sekarang kita tinggal menjalankan programnya dengan menekan F9
-maka akan muncul tulisan berjalan yang sesuai keinginan anda

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »